MAPALA TRABAS BERSIHKAN PANTAI SUWUK


KARANGBOLONG-Mapala Trabas STIE Putra Bangsa Kebumen, melakuan kegiatan bersih-bersih sampah di Pantai Suwuk selama dua hari. Kegiatan yang berlangsung Sabtu dan Minggu (26-27/11/2011) tersebut merupakan aksi keprihatinan mahasiswa melihat tepi pantai yang sangat kotor.
Ketua Mapala Traas STIE Putra Bangsa Keumen Wardoyo Aji, membersihkan pantai dari sampah merupakan salah satu wujud kepedulian MAPALA TRABAS terhadap lingkungan.
Kami sengaja membersihkan bersama sama untuk menyindir pemkab Kebumen untuk lebi memperhatikan pantai-pantai di Kebumen. Apalagi petugas ebersihan di pantai ini ternyata kurang aktif," ujar Aji.
Pembina mapala Trabas, Yuianto,M.Kom mengatakan, bentuk kegiatan yang dilakukan mapala trabas juga untuk mendidik seorang menjadi pecinta lingkungan. Apalagi banyak sekali tempat wisata Kebumen yang merupakan aset daerah, namun keberadaannya kotor dan memprhatinkan.

Comments :

0 komentar to “MAPALA TRABAS BERSIHKAN PANTAI SUWUK”

Posting Komentar