MATERI DENGAN REPTIL


KEBUMEN-Mahasiswa Pencinta Alam STIE Putra Bangsa Kebumen, melakukan kegiatan didalam kampus yaitu pengenalan terhadap reptil. Kegiatan yang berlangsung hari jumat 3 des 2011 ini dibimbing oleh Marsinus Yosa. Ini dilakukan dengan tujuan agar anggota MAPALA TRABAS dapat menghadapi reptil saat mereka menemuinya dalam kegiatan yang banyak dilakukan di lingkungan luar (alam bebas). Dalam kesempatan itu Mas Yos (Sapaan Marsinus Yosa) juga membawa seekor ular untuk simulasi disaat para anggota menemui ular di alam bebas tanpa harus membunuhnya. Antusias yang sangat tinggi dari Mahasiswa terlihat saat mereka mencoba berebut mempraktekan menjinakkan reptil tersebut.


Comments :

2 komentar to “MATERI DENGAN REPTIL”
JOEY mengatakan...
on 

HOT SPOT AREA IS NOT AKTIVE

JOEY mengatakan...
on 

MUST NOT AKTIVE

Posting Komentar